
Welcome To Bumi Inspirasi
Assalamu’alaikum wr.wb,
Sahabat Bumi Inspirasi
Selamat datang di Website Bumi Inspirasi!
Alhamdulillah, Bumi Inspirasi Learning Center bisa berbagi inspirasi lebih luas ke masyarakat Indonesia melalui web bumiinspirasi.or.id dan media sosial lainnya.
Read More
Welcome To Bumi Inspirasi
Assalamu’alaikum wr.wb,
Sahabat Bumi Inspirasi
Selamat datang!
Alhamdulillah, Bumi Inspirasi Learning Center bisa berbagi inspirasi lebih luas ke masyarakat Indonesia melalui web bumiinspirasi.or.id dan media sosial lainnya.
Read More

ARTICLES
Hallo
Sahabat Bumi Inspirasi!
Selamat Hari Rabu!
Alhamdulilah di hari Sabtu tanggal 28 Mei 2022, Bumi Inspirasi kali ini sharing Inspiratif via Ig Live bersama Zerowaste Indonesia @zerowaste.id_official. Membahas mengenai bagaimana merintis Bank Sampah Oleh Teh Evi Nurhidayah dari Bumi Inspirasi dan Kak Fanani dari Zerowaste Indonesia. Dengan peserta sahabat Zerowaste dan Bumi Inspirasi sekitar kurang lebih sebanyak 40 orang, sharing edukatif ini dimulai dengan sapa menyapa dan pembukaan oleh Kak Fanani sebagai moderator.
Lalu
seperti apa itu Bank Sampah? dan bagaimana merintisnya? tentunya memulai Bank
Sampah ini tidak mudah, perlu adanya inovasi, kolaborasi dan kebersamaan dalam
tim tentunya untuk memulai merintis bank sampah yang akan banyak memberikan
manfaat kedepan untuk masyarakat. Kak Evi Nurhidayah selaku pengurus Bank
Sampah Bumi Inspirasi yang saat itu bergabung di Bumi Inspirasi semenjak 2012
berbagi inspirasi bagaimana awal mula bank sampah ini berdiri. Yang tentunya
ini bukan hal yang mudah juga untuk kami “ Bumi Inspirasi” membangun kepercayaan
dan komitmen kepada masyarakat, apalagi menjadi nasabah yang tentunya bertambah
setiap pekan, bulan dan tahunnya.
Selain itu, Kak Evi juga berbagi cerita dan inspirasinya bagaimana membuat sebuah komitmen untuk konsisten menjalankan dan mendirikan Bank Sampah ini, baik dalam memulainya untuk bersama sama atau merintis secara pribadi.
Alhamdulilah sahabat dari Zerowaste Indonesia dan Bumi Inspirasi sangat antusias dan semangat mendengarkan tayangan Live Bumi Inspirasi dan Zerowaste Indonesia ini. Karena sejatinya dalam membangun dan merintis bank sampah ini, akan banyak menyadarkan kita akan pentingnya peduli dengan lingkungan melalui sampah, khususnya peduli terhadap bumi kita saat ini yang sudah semakin mendesak oleh sampah.
Yuks
Sahabat Bumi Inspirasi, kita bijak mengelola sampah dan tabung sampah daur
ulang kita di bank sampah terdekat.
Dan tetaplah semangat dan konsisten ntuk sahabat Bumi Inspirasi yang mungkin akan memulai dan merintis bank sampah, semoga selalu dimudahkan dan diberi kelancaran selalu yaa!!
Jangan
lupa Follow dan ikuti terus kegiatan Bumi Inspirasi di @bumiinspirasi_lc https://instagram.com/bumiinspirasi_lc?igshid=YmMyMTA2M2Y dan
Zerowaste
Indonesia @zerowaste.id_official https://instagram.com/zerowaste.id_official?igshid=YmMyMTA2M2Y=
Youtube : Youtube Bumins
Web : www.bumiinspirasi.co.id
Terimakasih
🌱 Salam
Inspirasi 🌱
MERINTIS BANK SAMPAH, MULAI DARI MANA YA? ( Sabtu, 28 Mei 2022 )
at 6/22/2022 02:39:00 PM
Hallo
Sahabat Bumi Inspirasi!
Selamat Hari Rabu!
Alhamdulilah di hari Sabtu tanggal 28 Mei 2022, Bumi Inspirasi kali ini sharing Inspiratif via Ig Live bersama Zerowaste Indonesia @zerowaste.id_official. Membahas mengenai bagaimana merintis Bank Sampah Oleh Teh Evi Nurhidayah dari Bumi Inspirasi dan Kak Fanani dari Zerowaste Indonesia. Dengan peserta sahabat Zerowaste dan Bumi Inspirasi sekitar kurang lebih sebanyak 40 orang, sharing edukatif ini dimulai dengan sapa menyapa dan pembukaan oleh Kak Fanani sebagai moderator.
Lalu
seperti apa itu Bank Sampah? dan bagaimana merintisnya? tentunya memulai Bank
Sampah ini tidak mudah, perlu adanya inovasi, kolaborasi dan kebersamaan dalam
tim tentunya untuk memulai merintis bank sampah yang akan banyak memberikan
manfaat kedepan untuk masyarakat. Kak Evi Nurhidayah selaku pengurus Bank
Sampah Bumi Inspirasi yang saat itu bergabung di Bumi Inspirasi semenjak 2012
berbagi inspirasi bagaimana awal mula bank sampah ini berdiri. Yang tentunya
ini bukan hal yang mudah juga untuk kami “ Bumi Inspirasi” membangun kepercayaan
dan komitmen kepada masyarakat, apalagi menjadi nasabah yang tentunya bertambah
setiap pekan, bulan dan tahunnya.
Selain itu, Kak Evi juga berbagi cerita dan inspirasinya bagaimana membuat sebuah komitmen untuk konsisten menjalankan dan mendirikan Bank Sampah ini, baik dalam memulainya untuk bersama sama atau merintis secara pribadi.
Alhamdulilah sahabat dari Zerowaste Indonesia dan Bumi Inspirasi sangat antusias dan semangat mendengarkan tayangan Live Bumi Inspirasi dan Zerowaste Indonesia ini. Karena sejatinya dalam membangun dan merintis bank sampah ini, akan banyak menyadarkan kita akan pentingnya peduli dengan lingkungan melalui sampah, khususnya peduli terhadap bumi kita saat ini yang sudah semakin mendesak oleh sampah.
Yuks
Sahabat Bumi Inspirasi, kita bijak mengelola sampah dan tabung sampah daur
ulang kita di bank sampah terdekat.
Dan tetaplah semangat dan konsisten ntuk sahabat Bumi Inspirasi yang mungkin akan memulai dan merintis bank sampah, semoga selalu dimudahkan dan diberi kelancaran selalu yaa!!
Jangan
lupa Follow dan ikuti terus kegiatan Bumi Inspirasi di @bumiinspirasi_lc https://instagram.com/bumiinspirasi_lc?igshid=YmMyMTA2M2Y dan
Zerowaste
Indonesia @zerowaste.id_official https://instagram.com/zerowaste.id_official?igshid=YmMyMTA2M2Y=
Youtube : Youtube Bumins
Web : www.bumiinspirasi.co.id
Terimakasih
🌱 Salam
Inspirasi 🌱
Alhamdulilah pada hari Sabtu, 28 Mei 2022 Bumi Inspirasi melakukan sharing edukasi Webinar di acara PENSIL UPI dari Himpunan Mahasiswa Sipil FPTK UPI berjumlah sekitar 95 orang dengan menerapkan tema “ Bijak Mengelola dan memanfaatkan sampah menuju bumi yang asri ”. Bersama Founder Bumi Inspirasi yakni Teh Isti Khairani juga Bapak Sukadi selaku dosen di UPI, kali ini Bumi Inspirasi sharing edukasi mengenai Bumi kita yang dalam keadaanya saat ini memprihatinkan, yang mana salah satu dampak nya adalah dari sampah yang kita hasilkan dalam kehidupan sehari-hari.
Sampah yang menjadi permasalahan besar bagi kita di Indonesia khususnya saat ini, yang tentunya ini memberikan dampak bagi siapa saja, bagi kita sebagai penduduk bumi, makhluk hidup lainnya dan utamanya kepada bumi yang kita tinggali ini. Mengupas bagaimana sampah itu dapat terurai dengan jangka yang berpuluh-puluh bahkan sampai ratusan tahun, dan bagaimana cara yang bisa kita lakukan untuk mengkonsistenkan diri memanfaatkan sampah sebaik mungkin.
Salah
satu langkah sederhana yang bisa kita lakukan yakni dengan KangPisMan, mungkin
sahabat Bumi Inspirasi sudah tidak asing ya dengan kata KangPisMan. Ya!
Kurangi, Pisahkan dan Manfaatkan sampah sesuai jenisnya inilah yang menjadi
salah satu cara sederhana yang dapat kita lakukan dalam kehidupan sehari hari.
Seperti apa contoh contohnya?
1. Selalu
membawa misting atau tumbler untuk wadah makanan yang kita beli dari luar,
membawa kantung kain saat berpergian apalagi ketika belanja diluar.
2. Pisahkan
sampah sesuai dengan jenisnya, sampa organik dan anorganik yang kita bisa
lakukan dengan beberapa cara juga seperti sampah organik yang dijadikan makanan
untuk hewan dan makhluk Tuhan lainnya, atau dijadikan komposter. Juga sampah
anorganik yang bisa kita tabung melalui bank sampah dll
3. Manfaatkan
sampah sekreatif mungkin, diantaranya adalah kerajinan tangan, menjadikannya
menjadi barang-barang yang bermanfaat dll
Apalagi dalam tingkat
mahasiswa pasti banyak sekali dari sahabat Bumi Inspirasi yang suka jajan dari
luar, yuk mulai dari sekarang biasakan menerapkan hal hal tersebut dalam
kehidupan dan saat kita berada dimana saja.
Jangan lupa Follow dan
ikuti terus kegiatan Bumi Inspirasi di @bumiinspirasi_lc https://instagram.com/bumiinspirasi_lc?igshid=YmMyMTA2M2Y
Youtube : Bumi Inspirasi
dan
Web : www.bumiinspirasi.co.id
Terimakasih semua!
🌱 Salam Inspirasi 🌱
- EDUKASI INSPIRATIF Bersama Himpunan Mahasiswa Sipil FPTK UPI “ Bijak Mengelola dan Memanfaatkan Sampah Menuju Bumi yang Asri” -
at 6/22/2022 02:23:00 PM
Alhamdulilah pada hari Sabtu, 28 Mei 2022 Bumi Inspirasi melakukan sharing edukasi Webinar di acara PENSIL UPI dari Himpunan Mahasiswa Sipil FPTK UPI berjumlah sekitar 95 orang dengan menerapkan tema “ Bijak Mengelola dan memanfaatkan sampah menuju bumi yang asri ”. Bersama Founder Bumi Inspirasi yakni Teh Isti Khairani juga Bapak Sukadi selaku dosen di UPI, kali ini Bumi Inspirasi sharing edukasi mengenai Bumi kita yang dalam keadaanya saat ini memprihatinkan, yang mana salah satu dampak nya adalah dari sampah yang kita hasilkan dalam kehidupan sehari-hari.
Sampah yang menjadi permasalahan besar bagi kita di Indonesia khususnya saat ini, yang tentunya ini memberikan dampak bagi siapa saja, bagi kita sebagai penduduk bumi, makhluk hidup lainnya dan utamanya kepada bumi yang kita tinggali ini. Mengupas bagaimana sampah itu dapat terurai dengan jangka yang berpuluh-puluh bahkan sampai ratusan tahun, dan bagaimana cara yang bisa kita lakukan untuk mengkonsistenkan diri memanfaatkan sampah sebaik mungkin.
Salah
satu langkah sederhana yang bisa kita lakukan yakni dengan KangPisMan, mungkin
sahabat Bumi Inspirasi sudah tidak asing ya dengan kata KangPisMan. Ya!
Kurangi, Pisahkan dan Manfaatkan sampah sesuai jenisnya inilah yang menjadi
salah satu cara sederhana yang dapat kita lakukan dalam kehidupan sehari hari.
Seperti apa contoh contohnya?
1. Selalu
membawa misting atau tumbler untuk wadah makanan yang kita beli dari luar,
membawa kantung kain saat berpergian apalagi ketika belanja diluar.
2. Pisahkan
sampah sesuai dengan jenisnya, sampa organik dan anorganik yang kita bisa
lakukan dengan beberapa cara juga seperti sampah organik yang dijadikan makanan
untuk hewan dan makhluk Tuhan lainnya, atau dijadikan komposter. Juga sampah
anorganik yang bisa kita tabung melalui bank sampah dll
3. Manfaatkan
sampah sekreatif mungkin, diantaranya adalah kerajinan tangan, menjadikannya
menjadi barang-barang yang bermanfaat dll
Apalagi dalam tingkat
mahasiswa pasti banyak sekali dari sahabat Bumi Inspirasi yang suka jajan dari
luar, yuk mulai dari sekarang biasakan menerapkan hal hal tersebut dalam
kehidupan dan saat kita berada dimana saja.
Jangan lupa Follow dan
ikuti terus kegiatan Bumi Inspirasi di @bumiinspirasi_lc https://instagram.com/bumiinspirasi_lc?igshid=YmMyMTA2M2Y
Youtube : Bumi Inspirasi
dan
Web : www.bumiinspirasi.co.id
Terimakasih semua!
🌱 Salam Inspirasi 🌱
"Tak ada kata
bangga untuk bertindak mengotori, tanpa menundukkan kepala untuk
memperbaiki"
Sahabat Bumins sudah
melakukan apa kamu hari ini?
Tetap jagalah lingkungan sekitar mu baik darat, air maupun udara. Kita akan menjadi avatar untuk bumi yang kian makin begetar 🌍
Alhamdulilah pada Ahad,
22 Mei 2022 di Cikapundung Riverspot Bandung bersama tim Community River
Cleanup Indonesia dan para 127 warrior lainnya membersihkan area Cikapundung
dan area sekitarnya dari sampah yang sudah menahun ada pada lokasi tersebut. Sudah
bukan menjadi hal yang aneh jika area sungai pasti ada saja sampah yang masih
bertebaran dimana-mana dan waktunya reaksi kita sebagai penduduk bumi bukan
hanya diam saja, waktunya kita action dan jadikan lingkungan sekitar kita sehat
dan bersih dari sampah yang merusak lingkungan.
Dari informasi yang
didapat dari tim river cleanup Indonesia, sampah yang didapat saat itu mencapai
932,6 Kilogram yang didalamnya mencangkup sampah plastik, styrofoam, sampah
logam, sampah kain dan kaca.
Mari sahabat Bumi Inspirasi
kita jadikan Kota Bandung dan Bumi kita yang indah ini perlahan bersih dari
sampah dan menjadikan lingkungan yang asri, sehat dan terbebas dari sampah.
"Langkah kecil
menuju besar, untuk budaya yang berharap berakar"
Terimakasih 👋🏼
🌱 Salam Inspirasi 🌱
- BUMINS IN ACTION WITH COMMUNITY CLEANUP -
at 5/26/2022 02:12:00 PM"Tak ada kata
bangga untuk bertindak mengotori, tanpa menundukkan kepala untuk
memperbaiki"
Sahabat Bumins sudah
melakukan apa kamu hari ini?
Tetap jagalah lingkungan sekitar mu baik darat, air maupun udara. Kita akan menjadi avatar untuk bumi yang kian makin begetar 🌍
Alhamdulilah pada Ahad,
22 Mei 2022 di Cikapundung Riverspot Bandung bersama tim Community River
Cleanup Indonesia dan para 127 warrior lainnya membersihkan area Cikapundung
dan area sekitarnya dari sampah yang sudah menahun ada pada lokasi tersebut. Sudah
bukan menjadi hal yang aneh jika area sungai pasti ada saja sampah yang masih
bertebaran dimana-mana dan waktunya reaksi kita sebagai penduduk bumi bukan
hanya diam saja, waktunya kita action dan jadikan lingkungan sekitar kita sehat
dan bersih dari sampah yang merusak lingkungan.
Dari informasi yang
didapat dari tim river cleanup Indonesia, sampah yang didapat saat itu mencapai
932,6 Kilogram yang didalamnya mencangkup sampah plastik, styrofoam, sampah
logam, sampah kain dan kaca.
Mari sahabat Bumi Inspirasi
kita jadikan Kota Bandung dan Bumi kita yang indah ini perlahan bersih dari
sampah dan menjadikan lingkungan yang asri, sehat dan terbebas dari sampah.
"Langkah kecil
menuju besar, untuk budaya yang berharap berakar"
Terimakasih 👋🏼
🌱 Salam Inspirasi 🌱
Alhamdulillah, Bumi Inspirasi mendapat undangan dari Paragon untuk berbagi inspirasi dalam Talkshow di acara Paragon Media Ifthar pada tanggal 14 April 2022 di Hotel Courtyard by Marriot Bandung. Bumi Inspirasi berbagi pengalalaman mengenai pengalaman Bumi Inspirasi sebagai penggerak kebaikan dalam melakukan edukasi gaya hidup ramah lingkungan, dengan diawali dari Bank Sampah yang dibuka di Garasi di rumah dengan pengurus generasi muda lokal RW4 Cisitu Indah Bandung.
Dalam talkshow ini, dipandu oleh moderator dari Paragon dengan narasumber Bapak A Miftahudin Amin (EVP dan Chief Administration Officer Paragon), Bapak Nurzaman (SD Juara Cimahi), Isti Khairani (Bumi Inspirasi), dan Teh Dina ( Makeupucchino). Talkshow ini penuh inspirasi dan motivasi untuk menjadi penggerak kebaikan dan bermanfaat untuk orang lain. Diawali dengan video inspiratif dari Paragon yang selalu memotivasi Paragonians dan mitra untuk selalu menjadi penggerak kebaikan.
Peserta dalam Paragon Media Ifthar ini terdiri dari media cetak, media online, televisi, dan radio. Alhamdulillah, dari silaturahmi ini terbangun kolaborasi dan sinergi Bumi Inspirasi dengan beberapa media, antara lain bersama detik.com, dan juga insya Allah bersama MQTV. Semoga silaturahmi dan kolaborasi terus meningkat bersama berbagai mitra untuk membuat aksi baik yang bermanfaat bagi banyak orang.
Terima kasih kepada Paragon untuk undangannya kepada Bumi Inspirasi. Semoga silaturahmi dan kolaborasi terus meningkat bersama Paragon, komunitas, pemerintah, media, dan berbagai mitra untuk membuat aksi baik yang bermanfaat bagi banyak orang.
Liputan Bumi Inspirasi di detik.com
https://www.detik.com/jabar/jabar-gaskeun/d-6040891/bangun-bumi-inspirasi-isti-khairani-gabungkan-finansial-lingkungan-dan-quran
Berbagi Inspirasi sebagai Penggerak Kebaikan dalam Paragon Media Ifthar
at 5/08/2022 08:31:00 PM
Alhamdulillah, Bumi Inspirasi mendapat undangan dari Paragon untuk berbagi inspirasi dalam Talkshow di acara Paragon Media Ifthar pada tanggal 14 April 2022 di Hotel Courtyard by Marriot Bandung. Bumi Inspirasi berbagi pengalalaman mengenai pengalaman Bumi Inspirasi sebagai penggerak kebaikan dalam melakukan edukasi gaya hidup ramah lingkungan, dengan diawali dari Bank Sampah yang dibuka di Garasi di rumah dengan pengurus generasi muda lokal RW4 Cisitu Indah Bandung.
Dalam talkshow ini, dipandu oleh moderator dari Paragon dengan narasumber Bapak A Miftahudin Amin (EVP dan Chief Administration Officer Paragon), Bapak Nurzaman (SD Juara Cimahi), Isti Khairani (Bumi Inspirasi), dan Teh Dina ( Makeupucchino). Talkshow ini penuh inspirasi dan motivasi untuk menjadi penggerak kebaikan dan bermanfaat untuk orang lain. Diawali dengan video inspiratif dari Paragon yang selalu memotivasi Paragonians dan mitra untuk selalu menjadi penggerak kebaikan.
Peserta dalam Paragon Media Ifthar ini terdiri dari media cetak, media online, televisi, dan radio. Alhamdulillah, dari silaturahmi ini terbangun kolaborasi dan sinergi Bumi Inspirasi dengan beberapa media, antara lain bersama detik.com, dan juga insya Allah bersama MQTV. Semoga silaturahmi dan kolaborasi terus meningkat bersama berbagai mitra untuk membuat aksi baik yang bermanfaat bagi banyak orang.
Terima kasih kepada Paragon untuk undangannya kepada Bumi Inspirasi. Semoga silaturahmi dan kolaborasi terus meningkat bersama Paragon, komunitas, pemerintah, media, dan berbagai mitra untuk membuat aksi baik yang bermanfaat bagi banyak orang.
Liputan Bumi Inspirasi di detik.com
https://www.detik.com/jabar/jabar-gaskeun/d-6040891/bangun-bumi-inspirasi-isti-khairani-gabungkan-finansial-lingkungan-dan-quran
Founder Bumi Inspirasi berbagi mengenai kondisi bumi yang tidak baik-baik saja, dan kondisi TPA di berbagai kota di Indonesia yang sudah hampir penuh. Dan motivasi untuk selalu melindungi bumi dengan Mengurangi Sampah, Memilah Sampah, dan Memanfaatkan Sampah. Serta berbagi tips mengenai tips memilah sampah di kantor, menghemat penggunaan kertas, dan mengelola sampah organik. Sharing juga semakin lengkap dengan inspirasi dari Pak Wage, nasabah inspiratif Bumi Inspirasi yang bisa berkurban dengan Menabung Sampah daur ulang.
Berbagi inspirasi Eco Office di BPKP Jabar
at 5/08/2022 04:35:00 PMFounder Bumi Inspirasi berbagi mengenai kondisi bumi yang tidak baik-baik saja, dan kondisi TPA di berbagai kota di Indonesia yang sudah hampir penuh. Dan motivasi untuk selalu melindungi bumi dengan Mengurangi Sampah, Memilah Sampah, dan Memanfaatkan Sampah. Serta berbagi tips mengenai tips memilah sampah di kantor, menghemat penggunaan kertas, dan mengelola sampah organik. Sharing juga semakin lengkap dengan inspirasi dari Pak Wage, nasabah inspiratif Bumi Inspirasi yang bisa berkurban dengan Menabung Sampah daur ulang.
Dalam
rangka memperingati Hari Bumi ( 22 April 2022 ) Alhamdulilah Bumi Inspirasi
kembali dengan kegiatan webinar asyik untuk
bersama sama kita semua memperingati Hari Bumi, walaupun setiap hari juga
merupakan Hari Bumi.
Bersama Kak Nuryani Sebagai moderator kemudian dibuka dengan
semangat, do’a juga sambutan dari Kak Isti Khairani sebagai Founder Bumi
Inspirasi. Webinar dalam rangka Hari Bumi 2022 kali ini dengan Narasumber
Inspiratif yang luar biasa lhoo! Ada cerita-cerita tentang bumi dan menguak
fakta-fakta menarik bumi saat ini bersama kak Leni dan Fun Quiz Asyik bersama
Kak Leni juga. Kemudian dilanjutkan dengan Inspiring Talkshow "Aku bisa
menjadi Pahlawan Pelindung Bumi" dari cerita inspiratif narasumber cilik
yang semangat luar biasa, menjaga dan melakukan aksi melindungi bumi.
Narasumber Cilik pertama yakni ada Shakeela siswi salah satu
Sekolah Dasar di Kota Bandung ini bercerita mengenai KangPisMan, apa itu
KangPisMan, dan apa saja sih contoh-contoh KangPisMan yang tentunya bisa kita
lakukan dalam kehidupan kita sehari-hari. Kemudian, Narasumber kedua yakni ada
Khansa yang saat ini berada di Tegal, bercerita dan berbagi Inspirasi
berpetualang minim sampah ala Khansa, walaupun dalam perjalanan dan menjelajahi
berbagai daerah tapi Khansa tetap konsisten dan semangat minim sampah, seperti
membuat ecoenzyme dari sampah organik yang dihasilkan, selalu membawa tumbler
dan misting untuk bekal dan jajan diluar, membawa kantong kain dll..
Dan Narasumber ketiga ada Syakira, salah satu siswi kelas 2
di salah satu Sekolah Dasar di Kota Bandung ini bercerita pengalamannya pulang
kampung ke Malang dengan tetap minim sampah saat diperjalanan, Syakira juga berbagi
tips-tips kepada teman-teman apa saja yang bisa dilakukan untuk selalu siap
menjadi pahlawan pelindung bumi lhoo!
Kemudian di sesi terakhir webinar ini ada keseruan
menggambar poster (Aksiku untuk Bumiku) bersama Kak Nissa. Adik-adik ini sangat
menikmati dan semangat sekali..
Dalam rangka memperingati Hari Bumi ini yukk
semangat melindungi dan melakukan aksi-aksi untuk bumi kita, supaya bumi tempat
tinggal kita ini selalu bersih dan semakin sehat, karena kalau bukan kita yang
menjaganya siapa lagi??
Jangan lupa ikut kegiatan Bumi Inspirasi selanjutnya di Instagram Bumi Inspirasi @bumiinspirasi_lc 🌍
Pahlawan pelindung bumiiii~
Teteretetetttt siap siap siap!!
Terimakasih
🌱 Salam Inspirasi 🌱
🌍 DALAM RANGKA HARI BUMI 2022_Dari Aku untuk Bumi “ Inspirasi Anak untuk Bumiku Sehat” ( Sabtu, 23 April 2022 ) 🌍
at 4/29/2022 09:12:00 AM
Dalam
rangka memperingati Hari Bumi ( 22 April 2022 ) Alhamdulilah Bumi Inspirasi
kembali dengan kegiatan webinar asyik untuk
bersama sama kita semua memperingati Hari Bumi, walaupun setiap hari juga
merupakan Hari Bumi.
Bersama Kak Nuryani Sebagai moderator kemudian dibuka dengan
semangat, do’a juga sambutan dari Kak Isti Khairani sebagai Founder Bumi
Inspirasi. Webinar dalam rangka Hari Bumi 2022 kali ini dengan Narasumber
Inspiratif yang luar biasa lhoo! Ada cerita-cerita tentang bumi dan menguak
fakta-fakta menarik bumi saat ini bersama kak Leni dan Fun Quiz Asyik bersama
Kak Leni juga. Kemudian dilanjutkan dengan Inspiring Talkshow "Aku bisa
menjadi Pahlawan Pelindung Bumi" dari cerita inspiratif narasumber cilik
yang semangat luar biasa, menjaga dan melakukan aksi melindungi bumi.
Narasumber Cilik pertama yakni ada Shakeela siswi salah satu
Sekolah Dasar di Kota Bandung ini bercerita mengenai KangPisMan, apa itu
KangPisMan, dan apa saja sih contoh-contoh KangPisMan yang tentunya bisa kita
lakukan dalam kehidupan kita sehari-hari. Kemudian, Narasumber kedua yakni ada
Khansa yang saat ini berada di Tegal, bercerita dan berbagi Inspirasi
berpetualang minim sampah ala Khansa, walaupun dalam perjalanan dan menjelajahi
berbagai daerah tapi Khansa tetap konsisten dan semangat minim sampah, seperti
membuat ecoenzyme dari sampah organik yang dihasilkan, selalu membawa tumbler
dan misting untuk bekal dan jajan diluar, membawa kantong kain dll..
Dan Narasumber ketiga ada Syakira, salah satu siswi kelas 2
di salah satu Sekolah Dasar di Kota Bandung ini bercerita pengalamannya pulang
kampung ke Malang dengan tetap minim sampah saat diperjalanan, Syakira juga berbagi
tips-tips kepada teman-teman apa saja yang bisa dilakukan untuk selalu siap
menjadi pahlawan pelindung bumi lhoo!
Kemudian di sesi terakhir webinar ini ada keseruan
menggambar poster (Aksiku untuk Bumiku) bersama Kak Nissa. Adik-adik ini sangat
menikmati dan semangat sekali..
Dalam rangka memperingati Hari Bumi ini yukk
semangat melindungi dan melakukan aksi-aksi untuk bumi kita, supaya bumi tempat
tinggal kita ini selalu bersih dan semakin sehat, karena kalau bukan kita yang
menjaganya siapa lagi??
Jangan lupa ikut kegiatan Bumi Inspirasi selanjutnya di Instagram Bumi Inspirasi @bumiinspirasi_lc 🌍
Pahlawan pelindung bumiiii~
Teteretetetttt siap siap siap!!
Terimakasih
🌱 Salam Inspirasi 🌱